KEGIATAN

𝐒𝐨𝐬𝐢𝐚𝐥𝐢𝐬𝐚𝐬𝐢 𝐝𝐚𝐧 𝐄𝐝𝐮𝐤𝐚𝐬𝐢
𝐋𝐢𝐭𝐞𝐫𝐚𝐬𝐢 𝐊𝐞𝐮𝐚𝐧𝐠𝐚𝐧

“𝐌𝐞𝐧𝐠𝐞𝐧𝐚𝐥𝐤𝐚𝐧 𝐏𝐫𝐨𝐝𝐮𝐤 𝐃𝐚𝐧 𝐋𝐚𝐲𝐚𝐧𝐚𝐧 𝐊𝐞𝐮𝐚𝐧𝐠𝐚𝐧 𝐅𝐨𝐫𝐦𝐚𝐥 𝐊𝐞𝐩𝐚𝐝𝐚 𝐏𝐚𝐫𝐚 𝐏𝐞𝐥𝐚𝐣𝐚𝐫”

Pemberian Edukasi Literasi Keuangan telah dilaksanakan pada hari Selasa, 23 April 2024 dengan mendapatkan dukungan penuh dari 𝐁𝐚𝐩𝐚𝐤 𝐈𝐛𝐮 𝐆𝐮𝐫𝐮 𝐒𝐃 𝐒𝐖𝐀𝐒𝐓𝐀 𝐑𝐊 𝟎𝟏 𝐒𝐈𝐁𝐎𝐋𝐆𝐀.

Para siswa sangat Antusias dalam mengikuti kegiatan edukasi dalam mengelola keuangan.

Tak hanya itu mereka juga diberikan materi mengenai pentingnya menyisihkan uang yang dimiliki untuk di tabung karena hal tersebut merupakan salah satu implementasi dari literasi keuangan.

Dengan adanya edukasi literasi keuangan ini diharapkan Siswa/siswi dapat menyiapkan masa depan yang baik. 

Merencanakan dengan baik dan menggunakan simpanan dengan bijak, siswa/siswi dapat meningkatkan semangat belajar dan meraih kesuksesan dalam pendidikan.

Yuk, Semangat belajar & semangat Menabung yah adik-adik.